Minggu, 29 September 2024

SENIN ,30 SEPTEMBER 2024 ( PAK DAN BAHASA INDONESIA)

 

SD AL AZHAR 2 BANDAR LAMPUNG
GURU KELAS 2 C
YUYUN WIDYANINGSIH,S.Pd
MAPEL                          : Bahasa Indonesia dan PAK

Alat Peraga/ Media       : Video/ Gambar

Metode                           : Demonstrasi dan Permainan

Selamat Pagi,,,Tabik pun ,,,!!

Hallo Ananda Sholeh/Sholeha Bu Guru salam sehat dan semangat selalu,Apa kabar Ananda sholeh sholeha Bu Guru, alhamdulillah semoga kita semua dalam keadaan sehat dan selalu dalam lindungan Allah SWT. Aamiin Ya Rabbal Alamin.

Pada Pembelajaran sebelumnya kita telah mempelajari materi awalan di - sebagai kata depan dan di - sebagai awalan, hari ini kita akan mempelajari benda - benda dalam rumah yang bisa saja berbahaya.

Tujuan : Peserta didik dapat menjawab soal uraian tentang sikap jujur dan penerapannya.

Latihan soal :

1. Salah satu sikap dalam anti korupsi adalah jujur. Jujur merupakan sikap yang …

2. Berkata tidak sesuai dengan kenyataan dinamakan…

3. Sikap jujur sebaiknya diterapkan di …

4. Perhatikan gambar berikut !


Dari gambar di atas, jika Andi anak yang jujur, sikap yang sebaiknya dilakukan Andi adalah…

5. Roni membeli permen di kantin. Ternyata kembalian yang diterima lebih seribu rupiah. Sikap Roni sebaiknya …


B Indonesia

CP

Mengamati

Menjelaskan kata-kata yang sering digunakan sehari-hari dan kata-kata baru pada gambar dengan menggunakan petunjuk visual.

Berdiskusi

Menyampaikan pendapat terhadap gambar, warna, dan tata letak.

Menulis

Menuliskan cerita dengan struktur awal, tengah, dan akhir yang sederhana.

ATP

Mengamati

Melalui mengamati petunjuk visual di dalam gambar, peserta didik dapat memahami kata-kata yang sering digunakan sehari-hari dan kata-kata baru pada gambar. 

Berdiskusi

Melalui berdiskusi, peserta didik dapat menyampaikan pendapat Terhadap gambar, warna, dan tata letak.

Melalui menulis, peserta didik dapat membuat cerita dengan struktur awal, tengah, dan akhir yang sederhana.

Media : Televisi, video, gambar buku cetak B.Indonesia



Tugas :



Tujuan Pembelajaran:

  • Peserta didik dapat mengekspresikan perasaan dan pikiran melalui gambar.
  • Peserta didik dapat menggunakan berbagai teknik melukis sederhana.
  • Peserta didik dapat menghargai karya seni diri sendiri dan teman.
  • Media / Alat peraga

  • Tv, Video dan Gambar 


B.Indonesia

CP

Membaca

Menjelaskan kata-kata baru pada cerita dengan menggunakan petunjuk visual. 

Bahas Bahasa 

Menuliskan kalimat aktif dan pasif dengan kombinasi subjek, predikat, dan objek.

TP

Membaca

Melalui membaca bersama guru, peserta didik dapat menjelaskan kata-kata baru pada cerita dengan menggunakan petunjuk visual. 

Bahas Bahasa 

Melalui latihan berulang, peserta didik dapat menuliskan kalimat aktif dan pasif dengan kombinasi subjek, predikat, dan objek.

Bacalah cerita "Noken Kebanggaan Kami" di buku cetakmu dan temukan kosakata baru yang belum kamu ketahui maknanya.



Amati ilustrasi cerita di setiap halaman.
Tahukah kalian arti kata merajut, mengurai, dan memilin ?
Dapatkah kalian menebak artinya hanya dengan mengamati ilustrasi cerita dan membaca kalimat pendukung?
Berikut makna kosakata tersebut menurut KBBI:
merajut: membuat rajut
mengurai: menjadikan lepas terbuka, melonggarkan
memilin: memintal dengan jari atau telapak tangan; menjepit dengan jari, lalu memutar




Baiklah cukup sekian materi hari ini, semoga dapat dipahami dengan baik dan dapat diamalkan semua ilmu yang diberikan aamiin. Bu guru ucapkan terimakasih jangan lupa sholat 5 waktu dan selalu gunakan 4 kata ajaib tolong, terimakasih, permisi dan maaf. semangat selalu dalam belajar. Bu guru akhiri wassalamualaikum. wr. wb.

Refleksi/Kesimpulan
Dari hasil pembelajaran hari ini terkait pembelajaran bahasa indonesia materi awalan di - kata depan di- kata di dan mengamati petunjuk visual di dalam gambar, peserta didik dapat memahami kata-kata yang sering digunakan sehari-hari dan kata-kata baru pada gambar.  sebagian besar peserta didik sudah dapat memahaminya ,dilanjutkan materi selanjutnya.




0 komentar:

Posting Komentar

 
Yuyun widyaningsih Blogger Template by Ipietoon Blogger Template