Selasa, 25 Oktober 2022

Selasa , 25 Oktober 2022

 


SD AL AZHAR 2 BANDAR LAMPUNG
TEMATIK IV C
GURU KELAS : YUYUN WIDYANINGSIH ,S.Pd




 Bahan Ajar Tema 5 subtema 1 pembelajaran 1 dan 2 kelas 4 SD

 Hari/Tanggal        :  Selasa , 25 -11- 2022

 Tema                    : 5 (PAHLAWANKU )

Subtema               : 1 ( Perjuangan Para Pahlawan)

Pembelajaran        : 1 dan 2

Alat Peraga           : Gambar  / vidio

Kompetensi Dasar : BI 3.7 dan 4.7 IPS 3.4 dan 4.4 IPA  PPKN 3.1 dan 4.2 SBDP 3.2 dan 4.2

Tujuan Pembelajaran : 

1. Peserta didik mampu menjawab pertanyaan dengan benar dan menceritakan kembali isi cerita deangan bahasanya sendiri

2.Peserta didik mengamati gambar peninggalan di masa hindu,buda dan islam.

3. Peserta didik mampu melakukan percobaan  tentang cahaya  dan peserta didik mampu menyimpulkan  tentang sifat -sifat cahaya.

4. Peserta didik mampu menjelaskan hubungan simbol dengan makna sila ke 4 .

5.Peserta didik mampu mengamati teks lagu maju tak gentar serta mengidentifikasi tinggi rendahnya nada


Literasi


Bacalah sikap kepahlawanan dibawah ini !


Menjawab  Pertanyaan Berdasarkan Bacaan
Untuk dapat menjawab pertanyaan dengan tepat ,kita perlu memahami isi bacaan dengan cara menentukan semua informasi penting yang ada di dalamnya .Kata kunci yang penting kita temukan dalam menjawab pertanyaan yang diajukan!
1. Apa : Untuk menanyakan benda atau peristiwa
2.Siapa : Untuk menanyakan tokoh di dalam cerita.
3.Di mana : Untuk menanyakan tempat.
4.Kapan : Untuk menanyakan waktu.
5. Mengapa : Untuk menanyakan alasan atau sebab.
6. Bagaimana : Untuk menanyakan cara,proses,atau tahapan.

IPS

Berikut adalah beberapa tokoh dan peninggalan kerajaan pada masa kerajaan Hindu, Buddha, dan Islam.

Peninggalan yang mereka wariskan bukan saja benda bersejarah, namun juga pemikiran dan nilai-nilai perjuangan yang telah mengispirasi bangsa Indonesia.

IPA

Penerapan Sifat-sifat Cahaya

Cahaya dihasilkan dari sumber-sumber cahaya ,misalnya Matahari,senter,lampu dan lilin.Cahaya berguna untuk membantu manusia melihat benda - benda sekitar membedakan warna dan melakukan kegiatan sehari-hari .Cahaya memiliki sifat sifat tertentu. Sifat cahaya antara lain merambat lurus,dapat menembus benda-benda bening dapat dipantulkan dan dapat dibiaskan.

Pilihlah salah satu sifat cahaya dibawah ini dan lakukan ujicobanya bisa dengan video ataupun berupa foto.



PPKN

Menurutmu, apakah Raja Purnawarman mendahulukan kepentingan dan tujuan bersama? 

Menurutmu, apakah Raja Purnawarman bijaksana dalam menyelesaikan masalah? 

Sikap Raja Purnawarman mencerminkan nilai-nilai Pancasila yaitu sila ke empat.







Simak dan dengarkan lagu di atas !

0 komentar:

Posting Komentar

RABU,22 MEI 2024 (TEMATIK)

SD AL AZHAR 2 BANDAR LAMPUNG   Tema 8                   : Praja Muda Karana Subtema 4              : Aku  Suka Berkarya Pembelajaran        ...

 
Yuyun widyaningsih Blogger Template by Ipietoon Blogger Template